SELAMAT DATANG

P-Value Research Developer

Your Data's Solution
Office : Serpong Park, BSD City, Tangerang Selatan
Telp : [081802733319]

Jumat, 05 Februari 2010

Devinfo 5.0

Devinfo 5.0 adalah sebuah software untuk membantu mengelola dan mempresentasikan data-data indikator pembangunan sosial.

Sebagai Software pengelola, Devinfo :
  • Membantu membangun struktur "rumah data"
  • Membantu memasukkan serta menyimpan data dan informasi.
  • Membantu mencari/mengambil data dan informasi.
  • Membantu memindah-mindahkan data.

Sebagai Software presentasi, Devinfo :
  • Membantu menampilkan data dalam berbagai tata presentasi : tabel, diagram/grafik, dan peta.
 
Devinfo tidak untuk :
  • Tidak untuk memindahkan atau menggantikan usaha pengumpulan data atau pengembangan database yang sudah ada.
  • Tidak untuk menggantikan sistem teknologi informasi yang sudah ada (misal: penyimpan data atau GIS)
  • Tidak menyediakan fasilitas untuk memproses data lapangan mentah, tetapi lebih kepada membantu pengaksesan, presentasi dan analisis data yang sudah diproses.
  • Bukan merupakan lingkungan untuk melakukan analisis statistik atau penghitungan data mentah lainnya.
 
Keuntungan Devinfo :
  • Mudah digunakan : kurva belajar yang rendah untuk pengguna baru.
  • Kurva belajar menengah bagi para pengembang piranti lunak.
  • Kompatibilitas dengan sistem lainnya, dikembangkan menggunakan Standar Internasional (misal: meta data, sumer dan peta digital, terintegrasi dengan MS Office).
  • Teknologi database yang gratis
  • Mudah di-update, dikelola dan diimplementasikan.
  • Menjadi standar di seluruh dunia, hal ini menciptakan keuntungan tambahan dengan tersedianya publikasi lokal dan format yang digunakan secara luas.
Sementara itu dulu ya yang bisa saya berikan, semoga bermanfaat.
Tunggu tutorial dari penggunaan Devinfo 5.0 di posting saya selanjutnya.

Download Devinfo 5.0 gratis (383 MB)
Downoad Devinfo 5.0 Administration Setup (150 MB)

0 komentar:

Posting Komentar

TERIMAKASIH... SEMOGA BERMANFAAT... SALAM SUKSES...